Bapak Yonie Dimas
adalah seorang manajer produksi di CV. YONINDO ENGINEERING ia sudah berkerja di
CV ini dari tahun 2011 – sampai sekarang. Yang ber alamat Ciketing Udik RT 01 RW 03 NO.
73. Bantar gebang,Bekasi. Di CV ini beliau adalah manajer produksi. Alasan
beliau bekerja di CV tersebut karena membantu dan meneruskan usaha orangtua.
Berikut POAC bapak yonie bersama CV YONINDO ENGINEERING. :
·
PLANNING
Bapak Yonie memliki
planning perencanaan suatu proses manajemen produksi yang mempunyai target
adalah tercapai nya produk yang presisi sesuai dengan kebutuhan konsumen
berdasarkan planning perencanaan desain yang diberikan oleh pelanggan tersebut
untuk produk yang di inginkan.
Pada proses produksi
produk yang sudah diberikan planning perencanaan nya oleh pelanggan diterapkan
pengukuran jangka pendek pada setiap step/fase pengerjaan produk tersebut dan
menerapkan toleransi kesalahan pengukuran dibawah 0,5mm.
Adapun tujuan dari
diterapkan nya peungukuran jangka pendek pada setiap fase/step pengukuran
adalah memastikan detail produk yang akurat dan sesuai dengan perencanaan
desain yang diberikan oleh pelanggan tersebut.
·
ORGANIZING
Dalam
perusahaan ini setiap karyawan yang bekerja harus memliki skill produksi yang
berbeda tergantung dari proses pembuatan produk agar setiap proses fase/step
bisa dilakukan dengan pengukuran jangka pendek yang bertujuan untuk membuat ke
presisian yang di inginkan oleh pelanggan.
Tabel 1 Manajemen produksi
Tabel 2 Job Description
·
ACTUATING
Standar produksi yang
di praktetkan oleh beliau mengukur proses suatu produk pada setiap fase
pembuatan suatu produk.
Jadi tujuan ACTUATING
adalah untuk membuat karyawan perusahaan agar bisa membuat produk yang presisi
sesuai dengan keinginan pelanggan tanpa mengesampingkan SOP.
Dalam hal pelaksanaan :
A. Pelaksanaan dan Penugasan
Penerapan program kerja pengawasan yaitu
dalam bentuk pemberian rincian ukuran dari suatu produk yang dibuat dan mengecek
setiap proses pembuatan suatu produk apakah sudah sesuai dengan SOP dan
perencanaan desain produk.
B. Penyediaan dan Pemanfaatan Sarana Pengawasan
Untuk melakukan pengawasan pembuatan
suatu produk dibutuhkan alat untuk melakukan pengukuran agar hasil produk
sesuai dengan perencanaan desain produk.
C. Pengecekan Aktual
Suatu produk yang telah selesai dibuat
mendapatkan pengecekan kembali oleh manajemen produksi agar tidak terjadi MISS pengukuran dan kelalaian dalam
proses pembuatan.
·
CONTROLLING
Proses pengawasannya dilakukan secara bertahap dan sistematis melalui
langkah sebagai berikut:
A. Menyesuaikan ukuran
yang tersedia dalam perencanaan desain suatu produk sebagai acuan produksi
produk tersebut.
B. Mengukur setiap
fase/step produksi agar hasil produk sesuai dengan perencaan desain yang
diberikan oleh pelanggan.
C. Pengukuran kembali
suatu produk yang telah selesai di produksi dengan acuan perencanaan desain
produk.
D. Melakukan perbaikan
pada suatu produk yang tidak sesuai dengan perencanaan produk ( jika terjadi
salah pengukuran dalam pembuatan produk ).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar